ROOL • DPD II Partai Golkar Rote Ndao terus melakukan aksi peduli di tengah pandemi Covid-19 dengan menyalurkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) bagi tenaga medis dalam mendukung pelayanan kesehatan, Kamis dan Jumat (30-31/7/2020). Sasaran aksi sosial gerakan Golkar peduli ...
ROOL • Menjelang Hari Raya Idul Adha 1440 Hijriah, Bupati Rote Ndao Paulina Haning Bullu dan Wakil Bupati Stefanus Saek menyerahkan hewan kurban berupa 5 (tujuh) ekor sapi, kepada umat Islam yang tersebar di lima masjid di wilayah Kabupaten Rote ...
ROOL • Sawah seluas 6 hektare sawah di kompleks persawahan Lualela, di desa Lidamanu Kecamatan Rote Tengah mengalami gagal panen. Hal ini diakibatkan curah hujan dengan intensitas cukup tinggi yang mengguyur Kabupaten Rote Ndao dalam dua hari berturut-turut, Kamis dan ...
ROOL • Guna menjawab tantangan dalam menjaga konsistensi hasil perencanaan yang disepakati melalui proses musrenbang, dengan proses penganggaran dan pembahasan bersama DPRD hingga menjadi APBD. Pemerintah Kabupaten Rote Ndao melaksanakan Launching Integrasi data Perencanaan dan Keuangan. Kegiatan ini dilakukan secara ...
ROOL NEWS • Yosia Adrianus Lau, SE yang akrab disapa Adri Lau kembali terpilih secara aklamasi sebagai Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Rote Ndao periode 2020-2025. Adri Lau terpilih aklamasi lantaran tak ada kader yang ingin bersaing dalam Musda tersebut. ...
ROOL NEWS • Berdasarkan surat Kementerian Dalam Negeri Nomor: 138.3/2066/BAK tertanggal 8 Juli 2020 telah memberikan kode wilayah pada satu kecamatan hasil pemekaran baru di Kecamatan Rote Barat Laut Kabupaten Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur, yakni Kecamatan Loaholu. Kecamatan Loaholu ...
ROOL • Terhitung sejak, Sabtu (11/7/2020) kemarin, Tim SAR resmi menghentikan pencarian terhadap korban kapal motor Kasih 25, yang tenggelam di perairan Pukuafu Selat Rote pada, Minggu (5/7/2020) lalu. Demikian disampaikan Kapolres Rote Ndao, Ajun Komisaris Besar Polisi Bambang Hari ...
ROOL • Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Rote Ndao menyampaikan tahun ajaran baru Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) akan dilaksanakan Senin (13/7/2020) besok. Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga, Yosep Pandie, S.Pd mengatakan untuk ajaran baru, untuk tahun ini pihaknya ...
ROOL • Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Rote Ndao belum bisa melayani mencetak dokumen administrasi kependudukan (Adminduk) e-KTP lantaran tinta ribbon untuk cetak habis. Pantauan di Disdukcapil, petugas hanya melayani perekaman e-KTP, pembuatan Surat Keterangan (Suket) dan beberapa dokumen ...
ROOL • Perahu Lampara milik Yos Doro ”Kasih 25”, Minggu 05 Juli 2020, sekitar pukul 12.15 WITA tenggelam di sekitar selat Puku Afu yang membawa penumpang dari Tablolong menuju ke Rote sebanyak 29 orang. Sesuai keterangan dari ABK dan para ...