Hoax! Beredar Kabar Informasi Penerimaan CPNS 2017 di WhatsApp

- Tim

Sabtu, 10 Juni 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS.ID • Beredar pesan berantai berisi tentang dokumen yang memuat formasi dan jadwal pelaksanaan calon pegawai negeri sipil (CPNS) Kementerian Hukum dan HAM (KemenkumHAM) tahun 2017 beredar di media sosial WhatsApp, Sabtu (10/6/2017).

Berdasarkan informasi yang diterima roteonline, kabar yang disebarkan dan menjadi viral melalui grup sebuah aplikasi chatting tersebut menyebutkan, “pengumumam CPNS tahun 2017 akan dilaksanakan 3-24 Juli 2017,” dan pendaftaran online dilakukan 25 Juli – 28 Agustus 2017.

Atas beredarnya dokumen itu, Kemenkumham melalui akun Twitter resmi KemenkumHAM, @kemenkumham, Sabtu (10/6/2017) menegaskan bahwa informasi itu palsu atau hoax.

“selamat pagi Sahabat Pengayoman, Yomin infokan bahwa sampai saat ini blm ada pengumuman resmi ttg penerimaan CPNS… Terimakasih,” tulis @kemenkumHAM.

Netizen pun menanggapi postingan tersebut.

“bajigur, jebul kuwi hoax. angin segar sesaat untuk para pengangguran. whahaha,” tulis @Meipritangguh

“Nh ni yg prllu wasapdain berita palsu,dilapangan om prllu lbh tegas gi om.” tulis @adityareza2226

“sebaiknya apabila ada secepatnya dirilis. kalau memang tdk ada ya konfirmask tdk ada. dgn begitu tdk ada kabar simpang siur,” tulis @gustanoegroho. (*/r01)

Berita Terkait

Human Error Dominasi Kecelakaan di Rote Ndao, Kapolres Soroti Miras dan Abaikan Helm
Kapolres dan Wabup Rote Ndao Pastikan Kesiapan Pos Pelayanan di Pelabuhan Pantai Baru
Bupati Apresiasi Kreativitas Pemuda Klasis RBL, Jalan Salib dan ‘RBL Got Talent’ Meriahkan Paskah 2025
Bupati Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Samana Santa Turangga 2025
Gelar Jalan Salib dan Pentas Seni Akbar, Pemuda Klasis RBL Siap Gebrak di 16 April
Dilantik Jadi Ketua KONI Rote Ndao, Paulus Henuk Kobarkan Semangat Majukan Olahraga dan Sukseskan PON 2028
Paparkan LKPJ 2024, Bupati Rote Ndao Wujudkan Akuntabilitas Pemerintahan
Bupati Rote Ndao Resmikan Gedung Kebaktian Jemaat GMIT Elim Helebeik
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:23 WITA

Human Error Dominasi Kecelakaan di Rote Ndao, Kapolres Soroti Miras dan Abaikan Helm

Kamis, 17 April 2025 - 18:28 WITA

Kapolres dan Wabup Rote Ndao Pastikan Kesiapan Pos Pelayanan di Pelabuhan Pantai Baru

Kamis, 17 April 2025 - 10:55 WITA

Bupati Apresiasi Kreativitas Pemuda Klasis RBL, Jalan Salib dan ‘RBL Got Talent’ Meriahkan Paskah 2025

Selasa, 15 April 2025 - 16:40 WITA

Bupati Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Samana Santa Turangga 2025

Sabtu, 12 April 2025 - 22:01 WITA

Gelar Jalan Salib dan Pentas Seni Akbar, Pemuda Klasis RBL Siap Gebrak di 16 April

Berita Terbaru