Turnamen Futsal Bupati Cup I: Pendaftaran Gratis, Total Hadiah Rp 85 Juta!

- Tim

Sabtu, 23 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Panitia Bupati Cup I, Joni Adu. Foto: Istimewa / roolnews

Ketua Panitia Bupati Cup I, Joni Adu. Foto: Istimewa / roolnews

roolmedia.user.cloudsg01.com • Open Turnamen Futsal Bupati Cup I Tahun 2023 akan segera digelar pada tanggal 12 Oktober mendatang di Lapangan Futsal Kantor Bupati Rote Ndao yang berlokasi di Kompleks Perkantoran Bumi Ti’i Langga Permai, Ba’a, Kecamatan Lobalain, Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur.

Ketua Panitia Turnamen Futsal, Joni Adu mengatakan bahwa pendaftaran untuk turnamen ini sudah dibuka hari ini dan menariknya lagi, pendaftaran sepenuhnya gratis.

Namun, setiap tim yang mendaftar diharuskan untuk membayar uang jaminan sebesar Rp 250.000. Uang jaminan ini akan dikembalikan setelah turnamen berakhir.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hal ini dilakukan untuk memastikan keseriusan peserta dalam mengikuti turnamen.” Jelas Joni.

Ditanya mengenai hadiah yang disediakan, Joni Adu mengungkapkan bahwa total hadiah yang diperebutkan dalam turnamen ini mencapai angka fantastis Rp 85.000.000.

“total hadiah delapan puluh lima juta rupiah,” Kata Joni.

Bagi tim yang berminat untuk mendaftar, informasi lebih lanjut bisa didapatkan dengan menghubungi Ketua Panitia, Joni Adu di nomor +62 812 92810736 atau Rimen di +62 821 46500593.

Seize the moment, daftarkan tim Anda sekarang juga! (*/mbp)

Berita Terkait

Sekda Selly: Mutasi Berbasis Kompetensi dan Kebutuhan Organisasi
Semangat Hari Pahlawan ke-80, Momentum Bergerak Maju Menuju Transformasi Rote Ndao
Tekan Tindak Pidana, Polsek Lobalain Gencarkan Operasi Miras Tak Berizin
Bupati Cup V 2025 Ditutup, SMA N 1 Rote Timur (A) dan SMA N 1 Rote Barat Juarai Kategori Pelajar
Bupati Cup V Sukses Jaring Bibit Atlet, Pemkab Rote Ndao Siapkan Pembinaan Berjenjang
Diikuti 37 Tim, Bupati Cup V 2025 Buktikan Antusiasme Tinggi Masyarakat Rote Ndao
Wabup Apremoi Dethan Minta Bantuan PMT Dijalankan Tepat Sasaran
Bupati Rote Ndao Maraton Bahas Jobber BBM, Marina, dan Kawasan Garam

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 00:48 WITA

Sekda Selly: Mutasi Berbasis Kompetensi dan Kebutuhan Organisasi

Senin, 10 November 2025 - 17:04 WITA

Semangat Hari Pahlawan ke-80, Momentum Bergerak Maju Menuju Transformasi Rote Ndao

Rabu, 5 November 2025 - 00:23 WITA

Tekan Tindak Pidana, Polsek Lobalain Gencarkan Operasi Miras Tak Berizin

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 01:19 WITA

Bupati Cup V 2025 Ditutup, SMA N 1 Rote Timur (A) dan SMA N 1 Rote Barat Juarai Kategori Pelajar

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 01:02 WITA

Bupati Cup V Sukses Jaring Bibit Atlet, Pemkab Rote Ndao Siapkan Pembinaan Berjenjang

Berita Terbaru

Penandatanganan Berita Acara Serah Terima Jabatan di lingkungan Pemkab Rote Ndao, Selasa (11/11/2025). | Bidkom_DKISProtendao

BERITA ROTE NDAO

Sekda Selly: Mutasi Berbasis Kompetensi dan Kebutuhan Organisasi

Rabu, 12 Nov 2025 - 00:48 WITA

Personel Polsek Lobalain Mengamankan Minuman Alkohol Tanpa Ijin Edar, Selasa (04/11/2025) | FOTO/humaspolresrotendao

BERITA ROTE NDAO

Tekan Tindak Pidana, Polsek Lobalain Gencarkan Operasi Miras Tak Berizin

Rabu, 5 Nov 2025 - 00:23 WITA

Secret Link