ROOLNEWS.ID – Musyawarah Pelayanan (Muspel) Pemuda GMIT ke-VII memasuki hari kedua pada Sabtu (22/06/2024). Kegiatan yang mengintegrasikan studi meeting dan bussines meeting ini berlangsung di Nemberala, Rote Barat. Sejak Jumat (21/06/2024), peserta telah mendiskusikan berbagai isu krusial, mulai dari peran pemuda ...
ROOLNEWS.ID – Musyawarah Pelayanan (Muspel) Pemuda Gereja Masehi Injili di Timor (GMIT) ke-VII menjadi wadah perumusan program dan kegiatan pelayanan pemuda, sekaligus melahirkan kontribusi nyata bagi pembangunan. Hal ini diungkapkan Ketua Majelis Sinode (MS) GMIT, Pdt. Samuel Banyamin Pandie, S.Th, ...
Nemberala, ROOLNEWS.ID – Musyawarah Pelayanan Pemuda (Muspel) Sinode Gereja Masehi Injili di Timor (GMIT) ke-VII resmi digelar di Gereja GMIT Imanuel Nemberala Klasis Rote Barat, Jumat (21/06/2024). Acara yang berlangsung hingga Senin (24/06/2024) ini dimeriahkan dengan partisipasi UMKM lokal yang memamerkan ...
Nemberala, ROOLNEWS.ID – Sekretaris Daerah Kabupaten Rote Ndao, Drs. Jonas M. Selly, MM, menyoroti pentingnya sinergi antara pemuda dan pemerintah dalam membangun masyarakat. Hal ini disampaikannya saat membuka Musyawarah Pelayanan Pemuda (Muspel) Sinode Gereja Masehi Injili di Timor (GMIT) ke-VII ...
Rote Ndao, ROOLNEWS.ID – Peserta Musyawarah Pelayanan (Muspel) Pemuda Sinode Gereja Masehi Injili di Timor (GMIT) ke-VII Tahun 2024 telah tiba di Gereja GMIT Imanuel Nemberala, Kecamatan Rote Barat, Kabupaten Rote Ndao, Kamis (20/06/2024) sore. Kedatangan rombongan yang dipimpin Wakil ...
ROOLNEWS.ID – Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Rote Ndao melalui Seksi Pendidikan Kristen menggelar “Stakeholder Day” bersama Guru Pendidikan Agama Kristen (PAK) tingkat kabupaten, Rabu (12/06/2024). Bertempat di aula Kantor Kemenag setempat, kegiatan ini dipenuhi beragam agenda, mulai dari evaluasi ...
ROOLNEWS.ID – Kabupaten Rote Ndao kembali menorehkan prestasi dalam bidang tata kelola keuangan. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) memberikan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten ...
ROOLNEWS.ID – Komandan Lanal Pulau Rote, Letkol Laut (P) Andrik Irwanto, memimpin jalannya Uji Gladi Tugas Tempur (Glagaspur) pangkalan tingkat P1-P2 di Mako Lanal Pulau Rote, Selasa (28/5). Uji terampil ini diikuti oleh tim uji dari Komando Latihan (Kolat) Koarmada ...
Pantai Baru, ROOLNEWS.ID – Sigap dan peduli. Itulah gambaran yang tepat untuk Kepolisian Sektor (Polsek) Pantai Baru dalam melaksanakan program Beyond Trust. Pada Rabu (22/5/2024), Aipda Justy Laihe bersama Diana Henuk, Bidan Desa Oebau, dengan sigap mengantarkan Elanora, seorang warga ...
ROOLNEWS.ID – Kepolisian Resor Rote Ndao berhasil mengungkap kasus illegal logging di kawasan Hutan Lindung Oana, Dusun Tekeme, Desa Mbokak, Kecamatan Rote Barat Laut. Keberhasilan ini tak lepas dari laporan dan informasi yang diberikan oleh warga. Kapolres Rote Ndao, AKBP ...