Satlantas Gotong Royong Bantu Pembangunan Gereja

- Tim

Rabu, 15 Maret 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

roolnews • Keberadaan polisi di tengah masyarakat selama ini sangat membantu. Polisi adalah pelayan masyarakat, seperti dalam program Polri Peduli sesama.

Kali ini, anggota Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Rote Ndao yang dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Res Ronda IPTU Andri Aryansyah, S.IK bergotong-royong  bersama warga mengangkat bahan bangunan berupa batako dan semen, guna mendukung pembangunan rumah ibadah Gereja Siloam yang sementara sedang berlangsung, Selasa (14/3).

Andri kepada media mengatakan kegiatan tersebut untuk memberikan dukungan bagi jemaat Gereja Siloam Metina dalam proses membangun rumah Ibadah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“kami juga menyerahkan bantuan berupa 20 sak semen,” tambah Andri.

Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Kasat Lantas Polres Rote Ndao dan diterima oleh Pendeta Yefta, STh dan beberapa jemaat gereja.

Selain giat bantuan bahan bagunan (semen), anggota Polisi juga melaksanakan kerja bhakti dalam membangun kebersamaan Polri dan masyarakat dalam hal Gotong-Royong.(rn-01/tim)

Berita Terkait

Tingkatkan Kompetensi Layanan, Kader Posyandu Rote Ndao Dibekali Ilmu MTBS Terbaru
Kasus Persetubuhan Anak Kembali Terjadi di Rote Timur, Pelakunya Orang Dekat
Transformasi Rote Ndao 2025, Dari Transisi Politik hingga Magnet Investasi Nasional
Usai Donasi Tong Sampah di Gereja, Pemuda Katolik Rote Ndao Siap Sasar Kolam Oemau dan Polres
Propam Gelar Simulasi Pelaporan via Barcode di GMIT Nauhadoen
Gelar Jumat Curhat di Desa Oetutulu, Kapolres Serap Aspirasi hingga Pesan Kamtibmas
Tingkatkan Mutu Pelayanan, Propam Polres Rote Ndao Luncurkan Tiga Kanal Aduan
Perkuat Sinergi di Rote Ndao, Staf Ahli PKK NTT Kawal Produk Lokal Masuk NTT Mart dan Gelar Aksi Sosial

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 17:19 WITA

Tingkatkan Kompetensi Layanan, Kader Posyandu Rote Ndao Dibekali Ilmu MTBS Terbaru

Minggu, 23 November 2025 - 20:47 WITA

Kasus Persetubuhan Anak Kembali Terjadi di Rote Timur, Pelakunya Orang Dekat

Minggu, 23 November 2025 - 15:36 WITA

Transformasi Rote Ndao 2025, Dari Transisi Politik hingga Magnet Investasi Nasional

Minggu, 23 November 2025 - 14:14 WITA

Usai Donasi Tong Sampah di Gereja, Pemuda Katolik Rote Ndao Siap Sasar Kolam Oemau dan Polres

Minggu, 23 November 2025 - 10:39 WITA

Propam Gelar Simulasi Pelaporan via Barcode di GMIT Nauhadoen

Berita Terbaru

BERITA ROTE NDAO

Kasus Persetubuhan Anak Kembali Terjadi di Rote Timur, Pelakunya Orang Dekat

Minggu, 23 Nov 2025 - 20:47 WITA

BERITA ROTE NDAO

Propam Gelar Simulasi Pelaporan via Barcode di GMIT Nauhadoen

Minggu, 23 Nov 2025 - 10:39 WITA

Secret Link