Satlantas Gotong Royong Bantu Pembangunan Gereja

- Tim

Rabu, 15 Maret 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

roolnews • Keberadaan polisi di tengah masyarakat selama ini sangat membantu. Polisi adalah pelayan masyarakat, seperti dalam program Polri Peduli sesama.

Kali ini, anggota Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Rote Ndao yang dipimpin langsung oleh Kasat Lantas Res Ronda IPTU Andri Aryansyah, S.IK bergotong-royong  bersama warga mengangkat bahan bangunan berupa batako dan semen, guna mendukung pembangunan rumah ibadah Gereja Siloam yang sementara sedang berlangsung, Selasa (14/3).

Andri kepada media mengatakan kegiatan tersebut untuk memberikan dukungan bagi jemaat Gereja Siloam Metina dalam proses membangun rumah Ibadah.

“kami juga menyerahkan bantuan berupa 20 sak semen,” tambah Andri.

Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Kasat Lantas Polres Rote Ndao dan diterima oleh Pendeta Yefta, STh dan beberapa jemaat gereja.

Selain giat bantuan bahan bagunan (semen), anggota Polisi juga melaksanakan kerja bhakti dalam membangun kebersamaan Polri dan masyarakat dalam hal Gotong-Royong.(rn-01/tim)

Berita Terkait

DistanKP Provinsi NTT Bakal Dorong Hilirisasi Padi Gora, Kacang Mbokak, dan Bawang Merah
Pertamina Patra Niaga Masifkan Koordinasi Lintas Sektor untuk Pastikan Kebutuhan Energi di Rote Ndao
Listrik Padam? Saatnya ‘Detox Gadget’ Sambil Berendam Segar di Oemau Akhir Pekan Ini
Gerak Cepat! Bupati dan Wabup Rote Ndao Bangun Komunikasi Strategis Atasi Krisis Listrik
Krisis BBM Akibat Cuaca Buruk, Listrik di Rote Ndao Hanya Akan Menyala 4 Jam Sehari
Dekatkan Layanan ke Masyarakat, Bupati Instruksikan Nakes Aktif di Pustu dan Posyandu
Temukan Obat Kedaluwarsa, Bupati Rote Ndao Instruksikan Perbaikan Manajemen Puskesmas
Audit APBDes Rote Ndao, Temuan Hingga Rp 200 Juta dan Tunggakan Pajak Desa

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:26 WITA

DistanKP Provinsi NTT Bakal Dorong Hilirisasi Padi Gora, Kacang Mbokak, dan Bawang Merah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:03 WITA

Pertamina Patra Niaga Masifkan Koordinasi Lintas Sektor untuk Pastikan Kebutuhan Energi di Rote Ndao

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:25 WITA

Listrik Padam? Saatnya ‘Detox Gadget’ Sambil Berendam Segar di Oemau Akhir Pekan Ini

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:24 WITA

Gerak Cepat! Bupati dan Wabup Rote Ndao Bangun Komunikasi Strategis Atasi Krisis Listrik

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:18 WITA

Krisis BBM Akibat Cuaca Buruk, Listrik di Rote Ndao Hanya Akan Menyala 4 Jam Sehari

Berita Terbaru

Secret Link