IMI NTT Tetapkan Pengurus IMI Rote Ndao, Wabup Jadi Ketua

- Tim

Selasa, 11 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS.ID – Pengurus Provinsi Ikatan Motor Indonesia (IMI) Nusa Tenggara Timur (NTT) mengeluarkan keputusan resmi terkait pembentukan dan penetapan pengurus IMI Kabupaten Rote Ndao periode 2025-2027.

Keputusan ini tertuang dalam Surat Keputusan Nomor 280/IMI-NTT/SK-Organ/A/II/2025, yang menetapkan Wakil Bupati Rote Ndao, Apremoi Dudelusy Dethan, sebagai ketua. Keputusan ini mengacu pada hasil Rakerprov dan surat mandat pembentukan IMI Kabupaten.

Apremoi Dudelusy Dethan menyambut baik keputusan ini dan menyatakan kesiapannya melalui media sosial.

“Terima Kasih atas kepercayaan bro Gavriel Novanto. Kami siap GAS IMI di Kabupaten Rote Ndao,” tulisnya di Facebook, Senin (10/3/2025). (*/rn)

Berita Terkait

Krisis BBM Akibat Cuaca Buruk, Listrik di Rote Ndao Hanya Akan Menyala 4 Jam Sehari
Dekatkan Layanan ke Masyarakat, Bupati Instruksikan Nakes Aktif di Pustu dan Posyandu
Temukan Obat Kedaluwarsa, Bupati Rote Ndao Instruksikan Perbaikan Manajemen Puskesmas
Audit APBDes Rote Ndao, Temuan Hingga Rp 200 Juta dan Tunggakan Pajak Desa
Marathon Agenda Kerja, Bupati Rote Ndao Turun Lapangan Pantau Layanan dan Proyek
Sikapi Keluhan Warga, Bupati Rote Ndao Sidak Puskesmas Feapopi dan Korbafo
Paradigma Baru PMI, NTT Siapkan Layanan Dukcapil di Luar Negeri dan Dana Abadi
Wabup Rote Ndao Apremoi Dethan Hadiri Rakor Penanganan PMI di Kupang

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:18 WITA

Krisis BBM Akibat Cuaca Buruk, Listrik di Rote Ndao Hanya Akan Menyala 4 Jam Sehari

Rabu, 21 Januari 2026 - 20:47 WITA

Dekatkan Layanan ke Masyarakat, Bupati Instruksikan Nakes Aktif di Pustu dan Posyandu

Rabu, 21 Januari 2026 - 20:46 WITA

Temukan Obat Kedaluwarsa, Bupati Rote Ndao Instruksikan Perbaikan Manajemen Puskesmas

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:26 WITA

Audit APBDes Rote Ndao, Temuan Hingga Rp 200 Juta dan Tunggakan Pajak Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:56 WITA

Marathon Agenda Kerja, Bupati Rote Ndao Turun Lapangan Pantau Layanan dan Proyek

Berita Terbaru

Secret Link