Propam Polres Rote Ndao Awasi Pelaksanaan Pra Wasrik, Pastikan Prosedur Berjalan Sesuai Aturan

- Tim

Kamis, 27 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS.ID – Propam Polres Rote Ndao melaksanakan pengawasan terhadap pelaksanaan Pemeriksaan Awal Wasrik (Pra Wasrik) tingkat Polres Rote Ndao pada Kamis (27/11/2025). Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan bahwa proses pemeriksaan yang dijalankan oleh Siwas Polres Rote Ndao berjalan dengan baik dan sesuai dengan prosedur yang berlaku.

​Kasipropam Polres Rote Ndao, Iptu Parwata, menegaskan bahwa fokus pengawasan ini adalah memantau jalannya pemeriksaan yang dipimpin oleh Kasiwas Polres Rote Ndao.

​”Dalam pengawasan ini, kami Propam Polres Rote Ndao memantau pelaksanaan Pra Wasrik yang dipimpin Kasiwas Polres Rote Ndao yang menyasar pemeriksaan administrasi dan wawancara dengan personel Urmintu Polres dan para Kasium Polsek Jajaran,” tegas Iptu Parwata.

​Selain melakukan pemantauan, Propam Polres Rote Ndao turut memberikan arahan serta bimbingan kepada tim Wasrik Polres Rote Ndao. Langkah ini diambil guna menjamin proses pemeriksaan dapat berjalan secara efektif dan efisien.

​Pihak Propam Polres Rote Ndao juga melakukan evaluasi terhadap hasil Pra Wasrik tersebut untuk mengidentifikasi apakah terdapat kekurangan atau kelemahan selama proses pemeriksaan. Melalui evaluasi ini, Propam Polres Rote Ndao berupaya meningkatkan kualitas pemeriksaan serta memastikan seluruh tahapan tetap berjalan sesuai prosedur yang telah ditetapkan. (*)

Berita Terkait

Respons Keluhan Warga, Dishub Rote Ndao Sidak Armada Bahari Express
Bupati Paulus Henuk Warning Kepala Sekolah Terkait Pengelolaan Dana BOS
Wabup Apremoi: MBG Langkah Strategis Siapkan Generasi Indonesia Emas 2045
Senin, Bupati Rote Ndao Akan Wawancarai Calon Direktur BUMD di Ruang Kerjanya
Ini Daftar Calon Direktur Perumda Air Minum dan PD Ita Esa yang Lulus ke Tahap Wawancara Akhir
Filosofi 5 Roti 2 Ikan, Pesan Bupati Paulus Henuk Awali Tahun Anggaran 2026
56 Penyuluh Pertanian Rote Ndao Pamit, Bupati Tekankan Peran Strategis Dukung Kemandirian Pangan
Jelang Tahun Baru 2026, Bupati Rote Ndao dan Forkopimda Perkuat Koordinasi Keamanan

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 16:21 WITA

Respons Keluhan Warga, Dishub Rote Ndao Sidak Armada Bahari Express

Jumat, 9 Januari 2026 - 21:29 WITA

Bupati Paulus Henuk Warning Kepala Sekolah Terkait Pengelolaan Dana BOS

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:59 WITA

Wabup Apremoi: MBG Langkah Strategis Siapkan Generasi Indonesia Emas 2045

Jumat, 9 Januari 2026 - 16:10 WITA

Senin, Bupati Rote Ndao Akan Wawancarai Calon Direktur BUMD di Ruang Kerjanya

Jumat, 9 Januari 2026 - 16:01 WITA

Ini Daftar Calon Direktur Perumda Air Minum dan PD Ita Esa yang Lulus ke Tahap Wawancara Akhir

Berita Terbaru

BERITA ROTE NDAO

Respons Keluhan Warga, Dishub Rote Ndao Sidak Armada Bahari Express

Sabtu, 10 Jan 2026 - 16:21 WITA

BERITA ROTE NDAO

Bupati Paulus Henuk Warning Kepala Sekolah Terkait Pengelolaan Dana BOS

Jumat, 9 Jan 2026 - 21:29 WITA

BERITA ROTE NDAO

Wabup Apremoi: MBG Langkah Strategis Siapkan Generasi Indonesia Emas 2045

Jumat, 9 Jan 2026 - 18:59 WITA

Secret Link