ROOLNEWS.ID – Kabupaten Rote Ndao dinobatkan sebagai Kabupaten dengan Predikat Terbaik dalam Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2024 tingkat Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT). Penghargaan diserahkan langsung oleh Penjabat Gubernur NTT, Dr. Andriko Noto Susanto, SP, MP, kepada Penjabat Bupati Rote ...

ROOL – Kabupaten Rote Ndao mendapat apresiasi dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI atas inisiatifnya mengintegrasikan Layanan Kesehatan Primer (ILP) ke dalam Peraturan Bupati (Perbup). Apresiasi ini disampaikan langsung oleh Wakil Menteri Kesehatan (Wamenkes) Prof. dr. Dante Saksono Harbuwono, Sp.PD-KEMD,Ph.D, dalam ...

ROOLNEWS.ID – Pemerintah Kabupaten Rote Ndao menerima bantuan 8 unit traktor roda dua dan 25 unit mesin pompa air dari Kementerian Pertanian (Kementan). Bantuan alat dan mesin pertanian (alsintan) tahap keempat ini diserahkan secara simbolis oleh Penjabat (Pj.) Bupati Rote ...

Helebeik, ROOLNEWS.ID – Pemerintah Kabupaten Rote Ndao, melalui Program Cadangan Pangan Pemerintah (CPP), memulai pendistribusian tahap pertama bantuan pangan untuk pencegahan stunting tahun 2024. Penyerahan bantuan secara simbolis dilakukan oleh Penjabat Bupati Rote Ndao, Oder Maks Sombu, di Kantor Desa Helebeik, ...

Ba’a, ROOLNEWS.ID – Kabupaten Rote Ndao merayakan hari jadinya yang ke-22 dengan meriah dalam sebuah upacara peringatan di Lapangan Kantor Bupati Rote Ndao, Selasa (02/07/2024). Upacara yang dipimpin oleh Penjabat (Pj) Bupati Rote Ndao, Oder Maks Sombu, SH, MA, MH, ...

ROOLNEWS.ID – Kabupaten Rote Ndao menerima penghargaan atas pencapaian 100 persen Rekam Medis Elektronik (RME) Puskesmas yang terintegrasi dengan platform Satu Sehat. Penghargaan dari Kementerian Kesehatan RI ini diserahkan langsung oleh Kepala Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan (BKPK), Syarifah Liza Munira, ...

ROOLNEWS.ID – Kabupaten Rote Ndao kembali menorehkan prestasi dalam bidang tata kelola keuangan. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) memberikan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten ...

Ba’a, ROOLNEWS.ID – Pemerintah Kabupaten Rote Ndao terus berupaya meningkatkan produktivitas sektor pertanian. Salah satunya dengan memberikan bantuan Alat dan Mesin Pertanian (Alsintan) kepada kelompok masyarakat. Penyerahan secara simbolis dilakukan oleh Penjabat (Pj) Bupati Rote Ndao, Oder Maks Sombu, di halaman ...

Rote Ndao, ROOLNEWS.ID – Pemerintah Kabupaten Rote Ndao menggelar rapat evaluasi penyelenggaraan pemerintahan desa di Gedung Auditorium Bumi Ti’i Langga Permai, Kamis (16/5/2024). Rapat ini dipimpin langsung oleh Penjabat Bupati Rote Ndao, Oder Maks Sombu, dan dihadiri oleh para camat ...

ROOLNEWS.ID – Upaya kolaboratif Pemerintah Kabupaten Rote Ndao dalam pencegahan dan penanganan stunting memberikan hasil signifikan. Trend penurunan angka stunting sejak tahun 2019 hingga tahun 2023 mengindikasikan capaian yang positif. Hal ini terungkap dalam Pertemuan Koordinasi dan Konvergensi Rembuk Stunting ...