25 Oktober, Regina Ivanova “Indonesian Idol” akan Gelar Konser di Sanggaoen

- Tim

Selasa, 23 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS.ID • Komunitas Ita Esa (KITA) Kabupaten Rote Ndao akan menghadirkan Regina Indonesian Idol pada Konser Musik dengan tema “Merajut Kebersamaan dalam bingkai ITA ESA”.

Gadis bernama asli Regina Ivanova yang merupakan juara 1 Indonesian Idol 2012 ini dikabarkan akan menggelar konser musik di di Halaman Rumah Jabatan Bupati Rote Ndao, desa Sanggaoen, Kecamatan Lobalain pada 25 Oktober 2018.

Dihubungi ROOLNEWS.ID, Ketua Panitia Pelaksana, Guntur Bartles, Selasa (23/10) di Ba’a, membenarkan informasi tersebut. Regina akan tampil di Halaman Rumah Jabatan Bupati Rote Ndao.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“benar, Regina akan konser pada 25 Oktober 2018, jam 6 sore sampai selesai dengan tema Merajut Kebersamaan dalam bingkai ITA ESA, Konser ini gratis untuk umum,” Ucap Guntur.

Untuk diketahui, selain konser musik, KITA Rote Ndao juga menggelar Kebaktian Penyegaran Iman pada tanggal 24 Oktober, besok dengan menghadirkan pembicara Pdt. Mel Atok. (*/r01)

Berita Terkait

Human Error Dominasi Kecelakaan di Rote Ndao, Kapolres Soroti Miras dan Abaikan Helm
Kapolres dan Wabup Rote Ndao Pastikan Kesiapan Pos Pelayanan di Pelabuhan Pantai Baru
Bupati Apresiasi Kreativitas Pemuda Klasis RBL, Jalan Salib dan ‘RBL Got Talent’ Meriahkan Paskah 2025
Bupati Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Samana Santa Turangga 2025
Gelar Jalan Salib dan Pentas Seni Akbar, Pemuda Klasis RBL Siap Gebrak di 16 April
Dilantik Jadi Ketua KONI Rote Ndao, Paulus Henuk Kobarkan Semangat Majukan Olahraga dan Sukseskan PON 2028
Paparkan LKPJ 2024, Bupati Rote Ndao Wujudkan Akuntabilitas Pemerintahan
Bupati Rote Ndao Resmikan Gedung Kebaktian Jemaat GMIT Elim Helebeik

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:23 WITA

Human Error Dominasi Kecelakaan di Rote Ndao, Kapolres Soroti Miras dan Abaikan Helm

Kamis, 17 April 2025 - 18:28 WITA

Kapolres dan Wabup Rote Ndao Pastikan Kesiapan Pos Pelayanan di Pelabuhan Pantai Baru

Kamis, 17 April 2025 - 10:55 WITA

Bupati Apresiasi Kreativitas Pemuda Klasis RBL, Jalan Salib dan ‘RBL Got Talent’ Meriahkan Paskah 2025

Selasa, 15 April 2025 - 16:40 WITA

Bupati Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Samana Santa Turangga 2025

Sabtu, 12 April 2025 - 22:01 WITA

Gelar Jalan Salib dan Pentas Seni Akbar, Pemuda Klasis RBL Siap Gebrak di 16 April

Berita Terbaru