Filosofi 5 Roti 2 Ikan, Pesan Bupati Paulus Henuk Awali Tahun Anggaran 2026

- Tim

Selasa, 6 Januari 2026

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS.ID – Mengawali persiapan tahun anggaran 2026, Bupati Rote Ndao Paulus Henuk, SH mengajak jajarannya untuk mengedepankan integritas dan iman. Dalam kegiatan doa bersama lintas agama yang dipimpin tokoh FKUB pada Senin (5/1/2026), Bupati menekankan refleksi iman “5 roti dan 2 ikan” sebagai landasan bekerja.

​Paulus Henuk menyatakan bahwa keterbatasan anggaran di tengah kondisi efisiensi saat ini bukanlah penghalang untuk memberikan manfaat besar. Ia meyakini bahwa niat yang tulus dan pengelolaan yang benar akan membuat anggaran yang terbatas menjadi cukup bagi kebutuhan masyarakat.

​“Anggaran yang kita miliki di tengah efisiensi hari ini tidak besar, tetapi jika kita kelola dengan hati yang bersih, niat yang lurus, serta komitmen melayani masyarakat, maka saya yakin anggaran ini akan dicukupkan,” tegas Bupati di hadapan Sekretaris Daerah dan jajaran Pemerintah Kabupaten Rote Ndao. (*/YS/prokopim)

Berita Terkait

56 Penyuluh Pertanian Rote Ndao Pamit, Bupati Tekankan Peran Strategis Dukung Kemandirian Pangan
Jelang Tahun Baru 2026, Bupati Rote Ndao dan Forkopimda Perkuat Koordinasi Keamanan
Bupati Paulus Henuk Tinjau Sejumlah Proyek Jalan, Tekankan Kualitas dan Sanksi Tegas bagi Kontraktor
Yosia Lau Serap Aspirasi, Pendidikan dan Infrastruktur Jadi Sorotan Utama
Perkuat Hilirisasi Produk Lokal, Pemprov NTT Luncurkan NTT Mart ke-9 di Rote Ndao
Jelang Nataru, Menhub Pantau Kesiapan Bandara DC Saudale dan Pelabuhan Ba’a
Raih Pioneer K-SIGN dan Status PSN, Bupati Paulus Dedikasikan Penghargaan untuk Pemilik Lahan
Gelar Wisuda Tahun 2025, UNSTAR Rote Ndao Telah Cetak 1.436 Alumni

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 11:56 WITA

Filosofi 5 Roti 2 Ikan, Pesan Bupati Paulus Henuk Awali Tahun Anggaran 2026

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:43 WITA

56 Penyuluh Pertanian Rote Ndao Pamit, Bupati Tekankan Peran Strategis Dukung Kemandirian Pangan

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:00 WITA

Jelang Tahun Baru 2026, Bupati Rote Ndao dan Forkopimda Perkuat Koordinasi Keamanan

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:19 WITA

Bupati Paulus Henuk Tinjau Sejumlah Proyek Jalan, Tekankan Kualitas dan Sanksi Tegas bagi Kontraktor

Jumat, 19 Desember 2025 - 22:19 WITA

Yosia Lau Serap Aspirasi, Pendidikan dan Infrastruktur Jadi Sorotan Utama

Berita Terbaru

BERITA ROTE NDAO

Filosofi 5 Roti 2 Ikan, Pesan Bupati Paulus Henuk Awali Tahun Anggaran 2026

Selasa, 6 Jan 2026 - 11:56 WITA

BERITA ROTE NDAO

Yosia Lau Serap Aspirasi, Pendidikan dan Infrastruktur Jadi Sorotan Utama

Jumat, 19 Des 2025 - 22:19 WITA