Kasus Kayu Proyek Nihi, Kuitansi Galam Diadu dengan Klaim KPH Tanpa Bukti Sita

- Tim

Kamis, 28 Agustus 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Rekanan PT Bo’a Development, Efendi Hello

Foto: Rekanan PT Bo’a Development, Efendi Hello

ROOLNEWS.ID – Proses hukum dugaan penggunaan kayu bakau pada proyek Hotel Nihi di Polres Rote Ndao kini mengadu dua klaim yang bertolak belakang. Di satu sisi, terdapat bukti kuitansi pembelian 2.200 batang kayu galam, sementara di sisi lain klaim dari Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) bahwa kayu tersebut merupakan kayu bakau, namun tidak didukung prosedur penyitaan barang bukti.

Pihak rekanan PT Bo’a Development, Efendi Hello, pada Senin (25/8/2025) secara tegas menunjukkan bukti otentiknya. Ia menyerahkan kuitansi pembelian 2.200 batang kayu galam dari Yus Ndun kepada penyidik, sebagai dasar bahwa ia tidak pernah menyuplai kayu bakau.

“Saya beli kayu galam, bukan bakau. Ini bukti kuitansinya sudah di tangan penyidik,” ujar Efendi.

Sementara itu, klaim Kepala UPT KPH Rote Ndao, Nic A.C. Ndoloe, seperti dilansir dari SindoNTT Kamis (28/8/2025), ia mengakui bahwa identifikasi di lapangan dilakukan timnya tanpa didampingi polisi.

Selain itu, Nic juga mengonfirmasi bahwa KPH tidak pernah mengamankan kayu yang diduga sebagai bakau tersebut.

“Sonde. Katong sonde pernah ambil,” katanya. (tim)

Berita Terkait

Respons Keluhan Warga, Dishub Rote Ndao Sidak Armada Bahari Express
Bupati Paulus Henuk Warning Kepala Sekolah Terkait Pengelolaan Dana BOS
Wabup Apremoi: MBG Langkah Strategis Siapkan Generasi Indonesia Emas 2045
Senin, Bupati Rote Ndao Akan Wawancarai Calon Direktur BUMD di Ruang Kerjanya
Ini Daftar Calon Direktur Perumda Air Minum dan PD Ita Esa yang Lulus ke Tahap Wawancara Akhir
Filosofi 5 Roti 2 Ikan, Pesan Bupati Paulus Henuk Awali Tahun Anggaran 2026
56 Penyuluh Pertanian Rote Ndao Pamit, Bupati Tekankan Peran Strategis Dukung Kemandirian Pangan
Jelang Tahun Baru 2026, Bupati Rote Ndao dan Forkopimda Perkuat Koordinasi Keamanan

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 16:21 WITA

Respons Keluhan Warga, Dishub Rote Ndao Sidak Armada Bahari Express

Jumat, 9 Januari 2026 - 21:29 WITA

Bupati Paulus Henuk Warning Kepala Sekolah Terkait Pengelolaan Dana BOS

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:59 WITA

Wabup Apremoi: MBG Langkah Strategis Siapkan Generasi Indonesia Emas 2045

Jumat, 9 Januari 2026 - 16:10 WITA

Senin, Bupati Rote Ndao Akan Wawancarai Calon Direktur BUMD di Ruang Kerjanya

Jumat, 9 Januari 2026 - 16:01 WITA

Ini Daftar Calon Direktur Perumda Air Minum dan PD Ita Esa yang Lulus ke Tahap Wawancara Akhir

Berita Terbaru

BERITA ROTE NDAO

Respons Keluhan Warga, Dishub Rote Ndao Sidak Armada Bahari Express

Sabtu, 10 Jan 2026 - 16:21 WITA

BERITA ROTE NDAO

Bupati Paulus Henuk Warning Kepala Sekolah Terkait Pengelolaan Dana BOS

Jumat, 9 Jan 2026 - 21:29 WITA

BERITA ROTE NDAO

Wabup Apremoi: MBG Langkah Strategis Siapkan Generasi Indonesia Emas 2045

Jumat, 9 Jan 2026 - 18:59 WITA

Secret Link