Polri dan TNI Bersihkan Pesisir Pantai Pelabuhan Batutua dari Sampah

- Tim

Rabu, 15 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS.ID • Personel kepolisian dan TNI membersihkan pesisir Pantai di sekitar Pelabuhan Batutua, Rote Barat Daya, Rabu (15/5/2019). Dari pantauan roolmedia.user.cloudsg01.com, puluhan personel gabungan Polri dan TNI bersama masyarakat setempat, membersihkan sampah di pantai tersebut.

Komandan Rayon Militer 03/Batutua, Kapten Inf. Nerson Baitanu, mengatakan tujuan kegiatan itu merupakan bagian dari menghidupkan kembali budaya Gotong Royong antara, TNI-Polri dan Masyarakat Serta para siswa-siswi (SMP Negeri 2 Batutua) sebagai generasi muda bangsa, untuk meningkatkan hubungan saling mengenal antara TNI/POLRI dan masyarakat dalam menjalankan tugas sebagai pengawal, pengayom dan pelindung masyarakat.

“kegiatan ini sebagai bentuk sinergitas TNI dan Polri bersama-sama mengabdikan diri dan berbakti kepada masyarakat, serta menghidupkan kembali budaya Gotong Royong,” kata Baitanu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Kepala Kepolisian Sektor Batutua, Ipda Yeni Setyono,SH memberikan apresiasi kepada Kapten Inf. Nerson Baitanu yang menginisiasi kegiatan pembersihan Pantai tersebut, diharapkan kedepan terus dilaksanakan dan masyarakat harus maksimal berpartisipasi terutama nelayan, sehingga keindahan pantai tetap terjaga.

Kegiatan yang dilakoni Polri dan TNI ini, diharapkan bisa memberikan kesadaran kepada masyarakat supaya tidak membuang sampah sembarang tempat termasuk di pantai. (*/if)

Berita Terkait

Wisuda Angkatan VI SMA Kristen ISRA, Bupati Paulus Apresiasi Dedikasi Sekolah Cetak Generasi Unggul Rote Ndao
Polres Rote Ndao Gagalkan Upaya Masuk Ilegal, Amankan 6 WNA China dan 5 WNI
Persiapan Sekolah Rakyat, Bupati Rote Ndao Tinjau Lokasi Lahan di Ne’e
HKBN 2025, BPBD Rote Ndao Latih Evakuasi Bencana di SMPN 1 Lobalain
Otda ke-29, Rote Ndao Usung Semangat “Transformasi” Songsong Indonesia Emas
Wujudkan Penguatan Ekoteologi, Kemenag Rote Ndao Lanjutkan Tanam Pohon Matoa
Pemuda GMIT Efata Lekioen Gelar CCA, Rayon Diadema A Raih Juara I
Panen Raya di Daefadin, Bupati Paulus Henuk Janjikan Solusi Konkret untuk Petani

Berita Terkait

Rabu, 7 Mei 2025 - 20:21 WITA

Wisuda Angkatan VI SMA Kristen ISRA, Bupati Paulus Apresiasi Dedikasi Sekolah Cetak Generasi Unggul Rote Ndao

Minggu, 4 Mei 2025 - 18:39 WITA

Polres Rote Ndao Gagalkan Upaya Masuk Ilegal, Amankan 6 WNA China dan 5 WNI

Senin, 28 April 2025 - 19:00 WITA

Persiapan Sekolah Rakyat, Bupati Rote Ndao Tinjau Lokasi Lahan di Ne’e

Sabtu, 26 April 2025 - 18:07 WITA

HKBN 2025, BPBD Rote Ndao Latih Evakuasi Bencana di SMPN 1 Lobalain

Jumat, 25 April 2025 - 13:16 WITA

Otda ke-29, Rote Ndao Usung Semangat “Transformasi” Songsong Indonesia Emas

Berita Terbaru

Evakuasi Penumpang Dari atas Kapal tiba di Pelabuhan Oebou dengan pengamanan dan pengawalan dari Personel Polres Rote Ndao (Minggu 04/05/2025) | Foto: dok. Polres Rote Ndao

BERITA ROTE NDAO

Polres Rote Ndao Gagalkan Upaya Masuk Ilegal, Amankan 6 WNA China dan 5 WNI

Minggu, 4 Mei 2025 - 18:39 WITA

BERITA ROTE NDAO

Persiapan Sekolah Rakyat, Bupati Rote Ndao Tinjau Lokasi Lahan di Ne’e

Senin, 28 Apr 2025 - 19:00 WITA