Klinik Pratama Rosea Medika Jadi Tempat Rehabilitasi Pecandu Narkoba

- Tim

Selasa, 13 Maret 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS • Narkoba merupakan ancaman yang sangat berbahaya bagi generasi penerus bangsa. Oleh karena itu pemerintah melakukan langkah sigap guna menyelamatkan generasi muda dari narkoba.

Oleh karena itu, BNN dalam rangka kemitraan serta penguatan kelembagaan Layanan Rehabilitasi LKRM di Kabupaten Rote Ndao,

“kami telah bersilahturahmi ke Klinik Pratama Rosea Medika sekaligus menyerahkan Perjanjian Kerja Sama dan Keputusan Kepala BNN terkait Penguatan kelembagaan Rehabilitasi Komponen Masyarakat di Kabupaten Rote Ndao,” kata Kepala BNN Kabupaten Rote Ndao, Komisaris Polisi Lino Do Rosario Pereira kepada ROOL, Senin (13/3) di Ba’a.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjutnya, dalam kesempatan tersebut direktur Klinik Pratama Rosea Medika menyambut baik dan berterimakasih atas legalitas kemitraan yang ada sebagai modal untuk bekerja menyelamatkan pecandu.

“klinik Rosea Pratama  Medika adalah satu-satunya Lembaga Rehabilitasi Komponen Masyarakat di Wilayah NTT yang mendapat Penguatan Kapasitas P4GN dari Deputi Rehabilitasi BNN Pusat. Sudah tentu kemitraan Klinik ini dengan BNN Kabupaten Rote Ndao ini adalah hal positif sejalan dengan himbauan Kepala Daerah, bapak bupati Rote Ndao, Leonard Haning di dalam Perbup No. 46 tentang Pencegahan penyalahgunaan narkoba di kabupaten Rote Ndao,” Jelas Lino.

Menurutnya, ini merupakan langkah kerja nyata guna mengurangi para pecandu narkoba di Kabupaten Rote Ndao. Selain itu, BNNK Rote Ndao  juga telah  melakukan langkah sigap untuk mencegah peredaran  narkoba dengan hadir memberikan pemahaman, ceramah-ceramah sampai ke sekolah-sekolah, dengan tujuan agar masyarakat memahami bahaya Narkoba. (*r01)

#Selamatkan Penyalahguna dan Pecandu Narkoba
#stopnarkoba

 

Berita Terkait

Wisuda Angkatan VI SMA Kristen ISRA, Bupati Paulus Apresiasi Dedikasi Sekolah Cetak Generasi Unggul Rote Ndao
Polres Rote Ndao Gagalkan Upaya Masuk Ilegal, Amankan 6 WNA China dan 5 WNI
Persiapan Sekolah Rakyat, Bupati Rote Ndao Tinjau Lokasi Lahan di Ne’e
HKBN 2025, BPBD Rote Ndao Latih Evakuasi Bencana di SMPN 1 Lobalain
Otda ke-29, Rote Ndao Usung Semangat “Transformasi” Songsong Indonesia Emas
Wujudkan Penguatan Ekoteologi, Kemenag Rote Ndao Lanjutkan Tanam Pohon Matoa
Pemuda GMIT Efata Lekioen Gelar CCA, Rayon Diadema A Raih Juara I
Panen Raya di Daefadin, Bupati Paulus Henuk Janjikan Solusi Konkret untuk Petani

Berita Terkait

Rabu, 7 Mei 2025 - 20:21 WITA

Wisuda Angkatan VI SMA Kristen ISRA, Bupati Paulus Apresiasi Dedikasi Sekolah Cetak Generasi Unggul Rote Ndao

Minggu, 4 Mei 2025 - 18:39 WITA

Polres Rote Ndao Gagalkan Upaya Masuk Ilegal, Amankan 6 WNA China dan 5 WNI

Senin, 28 April 2025 - 19:00 WITA

Persiapan Sekolah Rakyat, Bupati Rote Ndao Tinjau Lokasi Lahan di Ne’e

Sabtu, 26 April 2025 - 18:07 WITA

HKBN 2025, BPBD Rote Ndao Latih Evakuasi Bencana di SMPN 1 Lobalain

Jumat, 25 April 2025 - 13:16 WITA

Otda ke-29, Rote Ndao Usung Semangat “Transformasi” Songsong Indonesia Emas

Berita Terbaru

Evakuasi Penumpang Dari atas Kapal tiba di Pelabuhan Oebou dengan pengamanan dan pengawalan dari Personel Polres Rote Ndao (Minggu 04/05/2025) | Foto: dok. Polres Rote Ndao

BERITA ROTE NDAO

Polres Rote Ndao Gagalkan Upaya Masuk Ilegal, Amankan 6 WNA China dan 5 WNI

Minggu, 4 Mei 2025 - 18:39 WITA

BERITA ROTE NDAO

Persiapan Sekolah Rakyat, Bupati Rote Ndao Tinjau Lokasi Lahan di Ne’e

Senin, 28 Apr 2025 - 19:00 WITA