Grace dan Anggun, Siswi SMPN 2 Lobalain Lolos Audisi Rote Idol ke Tahap Berikutnya

- Tim

Senin, 14 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOL • Ajang pencarian bakat Rote Idol 2019 menjadi magnet bagi generasi muda untuk unjuk kebolehan dan ajang pencarian bakat penyanyi bergengsi di Rote Ndao.

Sebanyak 29 Peserta Rote Idol 2019 yang ikut Audisi di SMP Negeri 2 Lobalain, Senin (14/10/2019) yang lolos audisi 20 peserta dan yang membawa Golden Ticket yakni Grace Pandie (14) dan Anggun Allo (14).

Kedua siswi kelas IX itu akhirnya mendapat golden ticket dan lolos menuju babak 50 besar selanjutnya.

“saya dinyatakan lolos ke tahap selanjutnya. Saya senang dan sangat berkesan,” ujar Grace, Senin (14/10/2019) pada roolnews.

Harapan teman-teman dan dukungan orangtuanya membuat Grace Pandie yang memang hobi menyanyi ini membulatkan tekad ikut mengadu bakat di ajang ini.

Grace Pandie, Anggun Allo dan 18 peserta lainnya asal SMPN 2 Lobalain yang lolos audisi juga memohon doa dan dukungan teman-teman dan para Guru SMPN 2 Lobalain.

Seperti diketahui, Rote Idol 2019 ajang pencarian bakat penyanyi bergengsi ini diselenggarakan oleh RRI Rote dan Radio Swara Malole diikuti ratusan peserta dari kategori Pelajar dan kategori Umum. (*)

Berita Terkait

Jelang Tahun Baru 2026, Bupati Rote Ndao dan Forkopimda Perkuat Koordinasi Keamanan
Bupati Paulus Henuk Tinjau Sejumlah Proyek Jalan, Tekankan Kualitas dan Sanksi Tegas bagi Kontraktor
Yosia Lau Serap Aspirasi, Pendidikan dan Infrastruktur Jadi Sorotan Utama
Perkuat Hilirisasi Produk Lokal, Pemprov NTT Luncurkan NTT Mart ke-9 di Rote Ndao
Jelang Nataru, Menhub Pantau Kesiapan Bandara DC Saudale dan Pelabuhan Ba’a
Raih Pioneer K-SIGN dan Status PSN, Bupati Paulus Dedikasikan Penghargaan untuk Pemilik Lahan
Gelar Wisuda Tahun 2025, UNSTAR Rote Ndao Telah Cetak 1.436 Alumni
Soroti Tumpukan Bibit di Gudang Holoama: Petani Butuh, Kenapa Masih Disimpan?

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:00 WITA

Jelang Tahun Baru 2026, Bupati Rote Ndao dan Forkopimda Perkuat Koordinasi Keamanan

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:19 WITA

Bupati Paulus Henuk Tinjau Sejumlah Proyek Jalan, Tekankan Kualitas dan Sanksi Tegas bagi Kontraktor

Jumat, 19 Desember 2025 - 22:19 WITA

Yosia Lau Serap Aspirasi, Pendidikan dan Infrastruktur Jadi Sorotan Utama

Jumat, 19 Desember 2025 - 01:50 WITA

Perkuat Hilirisasi Produk Lokal, Pemprov NTT Luncurkan NTT Mart ke-9 di Rote Ndao

Jumat, 19 Desember 2025 - 01:00 WITA

Jelang Nataru, Menhub Pantau Kesiapan Bandara DC Saudale dan Pelabuhan Ba’a

Berita Terbaru

BERITA ROTE NDAO

Yosia Lau Serap Aspirasi, Pendidikan dan Infrastruktur Jadi Sorotan Utama

Jumat, 19 Des 2025 - 22:19 WITA

Secret Link