Di Rote, TNI dan Polri Gelar Apel Gabungan Tingkatkan Sinergitas

- Tim

Senin, 6 Februari 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS • Para Danramil jajaran Kodim 1627/Rote Ndao, para Kapolsek jajaran Polres Rote Ndao, Perwira TNI-POLRI dan jajaran Bintara TNI-POLRI serta PNS TNI-POLRI, menggelar apel gabungan. Hal ini untuk meningkatkan sinergitas dan soliditas TNI dan Polri.

Kapolres Rote Ndao Murry Mirranda, menjadi inspektur upacara yang digelar di Lapangan Upacara Polres Rote Ndao, Senin (6/2) pagi. Kapolres didampingi oleh Danramil 1627-01/Ba’a Mayor Inf Ariyanto S.Ag yang mewakili Dandim 1627 Rote Ndao dan bertindak selaku Danup Waka Polres Rote Ndao Kompol Nicodemus Ndoloe, SE.

Kapolres Murry Mirranda dalam arahannya menekankan bahwasanya TNI-POLRI merupakan satu jadi apa yang menjadi kegiatan Polri itu juga adalah kegiatan TNI ataupun sebaliknya sehingga perlu adanya sinergitas diantara keduanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“kami mengajak seluruh personel untuk saling bahu membahu dalam pelaksanaan tugas serta menjaga kepercayaan yang diberikan masyarakat kepada TNI-POLRI,” ajak Kapolres.

Sementara itu, Danramil 1627-01/Ba’a Mayor Inf Ariyanto menambahkan, perlu dihilangkannya ego sektoral sehingga kita bisa saling menghargai dan menghormati tugas masing-masing serta ditekankan kepada anggota TNI agar tetap menghargai tugas rekan-rekan Polri di lapangan. (R-01)

Berita Terkait

Tekan Tindak Pidana, Polsek Lobalain Gencarkan Operasi Miras Tak Berizin
Bupati Cup V 2025 Ditutup, SMA N 1 Rote Timur (A) dan SMA N 1 Rote Barat Juarai Kategori Pelajar
Bupati Cup V Sukses Jaring Bibit Atlet, Pemkab Rote Ndao Siapkan Pembinaan Berjenjang
Diikuti 37 Tim, Bupati Cup V 2025 Buktikan Antusiasme Tinggi Masyarakat Rote Ndao
Wabup Apremoi Dethan Minta Bantuan PMT Dijalankan Tepat Sasaran
Bupati Rote Ndao Maraton Bahas Jobber BBM, Marina, dan Kawasan Garam
Uskup Hironimus Lantik Pemuda Katolik Rote Ndao, Ingatkan Peran sebagai Misionaris Harapan
Pembangunan RS Pratama hingga Gedung Cuci Darah Diusulkan Bupati Rote Ndao ke Wamenkes

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 00:23 WITA

Tekan Tindak Pidana, Polsek Lobalain Gencarkan Operasi Miras Tak Berizin

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 01:19 WITA

Bupati Cup V 2025 Ditutup, SMA N 1 Rote Timur (A) dan SMA N 1 Rote Barat Juarai Kategori Pelajar

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 01:02 WITA

Bupati Cup V Sukses Jaring Bibit Atlet, Pemkab Rote Ndao Siapkan Pembinaan Berjenjang

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 01:01 WITA

Diikuti 37 Tim, Bupati Cup V 2025 Buktikan Antusiasme Tinggi Masyarakat Rote Ndao

Jumat, 24 Oktober 2025 - 19:45 WITA

Wabup Apremoi Dethan Minta Bantuan PMT Dijalankan Tepat Sasaran

Berita Terbaru

Personel Polsek Lobalain Mengamankan Minuman Alkohol Tanpa Ijin Edar, Selasa (04/11/2025) | FOTO/humaspolresrotendao

BERITA ROTE NDAO

Tekan Tindak Pidana, Polsek Lobalain Gencarkan Operasi Miras Tak Berizin

Rabu, 5 Nov 2025 - 00:23 WITA

Wakil Bupati Rote Ndao Apremoi Dudelusy Dethan memberikan arahan melaunching Distribusi Bantuan Bahan Baku PMT Bagi Balita Underweight dan Gizi Kurang Tahun 2025 | FOTO\bidkom_dkisprotendao

BERITA ROTE NDAO

Wabup Apremoi Dethan Minta Bantuan PMT Dijalankan Tepat Sasaran

Jumat, 24 Okt 2025 - 19:45 WITA

Secret Link