Tiba di Rote Ndao, Mendagri Akan Pimpin Upacara HUT Ke-77 RI di Nemberala

- Tim

Selasa, 16 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOL – Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia (Mendagri) Tito Karnavian melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Rote Ndao, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Selasa (16/8/2022).

Kedatangan mantan Kapolri ini di sambut hangat oleh Bupati Rote Ndao Paulina Haning-Bullu. Selain itu, sejumlah Forkopimda dan Kepala Organisasi Perangkat Daerah di Rote Ndao juga turut menyambut kedatangan Mendagri di Pelabuhan Ba’a, Siang tadi.

Penyambutan ditandai dengan penyematan Topi (Ti’i Langga) dan pengalungan Selimut (tenunan) Adat Rote.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun kunjungan kerja Mendagri di Rote Ndao Provinsi Nusa Tenggara Timur ini dalam rangka memimpin langsung upacara HUT RI ke-77 di lapangan Nemberala, Kecamatan Rote Barat. (*)

Berita Terkait

KKP dan Pemkab Rote Ndao Bergerak Cepat, Wujudkan Sentra Garam Industri di Rote
Pengedar Uang Palsu di Kupang Ditangkap di Rote Ndao, Terancam 15 Tahun Penjara
Jufri Laela Bidik Kursi Askab Rote Ndao, Tawarkan Konsep Profesional dan Kolaboratif
Bocah SD di Landu Leko Dibacok Lansia Saat Bermain, Pelaku Diamankan Polisi
Wabup Apremoi Letakkan Batu Pertama Pembangunan Kapela St. Fransiskus Asisi di Oelua
Pariwisata Rote Ndao Meroket, Akademi Gratis Jadi Kunci SDM Lokal dan Kemandirian Ekonomi
Wabup Apremoi Pimpin Giat Pelepasan 10 Kura-kura Leher Ular di Landu Leko
Bupati Paulus Buka Pesta Pendidikan Rote Malole, Kolaborasi Kunci Lahirkan Generasi Emas Rote Ndao

Berita Terkait

Jumat, 16 Mei 2025 - 18:22 WITA

KKP dan Pemkab Rote Ndao Bergerak Cepat, Wujudkan Sentra Garam Industri di Rote

Kamis, 15 Mei 2025 - 14:33 WITA

Pengedar Uang Palsu di Kupang Ditangkap di Rote Ndao, Terancam 15 Tahun Penjara

Rabu, 14 Mei 2025 - 21:14 WITA

Jufri Laela Bidik Kursi Askab Rote Ndao, Tawarkan Konsep Profesional dan Kolaboratif

Selasa, 13 Mei 2025 - 22:19 WITA

Bocah SD di Landu Leko Dibacok Lansia Saat Bermain, Pelaku Diamankan Polisi

Jumat, 9 Mei 2025 - 22:42 WITA

Pariwisata Rote Ndao Meroket, Akademi Gratis Jadi Kunci SDM Lokal dan Kemandirian Ekonomi

Berita Terbaru