Bobol Kios di Rote Barat, Pria Ini Tak Berkutik Saat Diringkus Polisi

- Tim

Jumat, 2 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS.ID – Seorang pria berinisial FM (24) ditangkap aparat Polsek Rote Barat usai membobol kios milik YH (43) di Desa Oenggaut, Kecamatan Rote Barat, Kamis (1/8). Aksi FM terekam kamera CCTV dan memudahkan polisi untuk meringkusnya.

Kapolsek Rote Barat, IPTU Marfilson Petrus, menjelaskan bahwa aksi pembobolan terjadi pada Rabu (31/7) sekitar pukul 02.15 WITA. “Pelaku terekam CCTV masuk ke dalam kios dan mengambil uang serta beberapa barang dagangan,” ungkapnya, Jumat (2/8).

Dari hasil penyelidikan dan keterangan saksi, polisi berhasil mengidentifikasi pelaku dan langsung melakukan pengejaran. FM yang berprofesi sebagai sopir berhasil diamankan sebelum melarikan diri ke Kupang.

Kepada polisi, FM mengakui perbuatannya. Polisi berhasil mengamankan barang bukti berupa uang tunai sebesar Rp20.200.000 dan enam bungkus rokok berbagai jenis. (*mbp | foto: istimewa/rolleid)

Berita Terkait

DistanKP Provinsi NTT Bakal Dorong Hilirisasi Padi Gora, Kacang Mbokak, dan Bawang Merah
Pertamina Patra Niaga Masifkan Koordinasi Lintas Sektor untuk Pastikan Kebutuhan Energi di Rote Ndao
Listrik Padam? Saatnya ‘Detox Gadget’ Sambil Berendam Segar di Oemau Akhir Pekan Ini
Gerak Cepat! Bupati dan Wabup Rote Ndao Bangun Komunikasi Strategis Atasi Krisis Listrik
Krisis BBM Akibat Cuaca Buruk, Listrik di Rote Ndao Hanya Akan Menyala 4 Jam Sehari
Dekatkan Layanan ke Masyarakat, Bupati Instruksikan Nakes Aktif di Pustu dan Posyandu
Temukan Obat Kedaluwarsa, Bupati Rote Ndao Instruksikan Perbaikan Manajemen Puskesmas
Audit APBDes Rote Ndao, Temuan Hingga Rp 200 Juta dan Tunggakan Pajak Desa

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:26 WITA

DistanKP Provinsi NTT Bakal Dorong Hilirisasi Padi Gora, Kacang Mbokak, dan Bawang Merah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 18:03 WITA

Pertamina Patra Niaga Masifkan Koordinasi Lintas Sektor untuk Pastikan Kebutuhan Energi di Rote Ndao

Sabtu, 24 Januari 2026 - 11:25 WITA

Listrik Padam? Saatnya ‘Detox Gadget’ Sambil Berendam Segar di Oemau Akhir Pekan Ini

Jumat, 23 Januari 2026 - 21:24 WITA

Gerak Cepat! Bupati dan Wabup Rote Ndao Bangun Komunikasi Strategis Atasi Krisis Listrik

Jumat, 23 Januari 2026 - 00:18 WITA

Krisis BBM Akibat Cuaca Buruk, Listrik di Rote Ndao Hanya Akan Menyala 4 Jam Sehari

Berita Terbaru

Secret Link