Angin Kencang Rusak Rumah Darurat di Desa Oelolot

- Tim

Senin, 11 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rote Ndao, ROOLNEWS.ID – Hujan dan angin kencang yang melanda Desa Oelolot, Kecamatan Rote Barat, Kabupaten Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur pada Minggu (10/3/2024) menyebabkan satu unit rumah darurat milik Tobias Haninuna mengalami rusak berat.

Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Rote Ndao, Janwes Nauk, menjelaskan bahwa angin kencang mulai terjadi pada Minggu sore. Awalnya, rumah tersebut hanya miring akibat terjangan angin. Namun, sekitar pukul 13.50 WITA, angin semakin kencang sehingga rumah tersebut rubuh dan pemiliknya terpaksa lari keluar untuk menyelamatkan diri.

“Saat ini, pemilik rumah mengungsi di rumah saudara sepupunya,” kata Janwes, Senin (11/3/2024).

Akibat kejadian tersebut, tidak ada korban jiwa. Namun, kerugian materi ditaksir mencapai Rp 5.000.000.

Tim BPBD Kabupaten Rote Ndao telah melakukan peninjauan ke lokasi kejadian, mendokumentasikan kerusakan, dan berkoordinasi dengan Kepala Desa Oelolot dan pihak terkait. Tim juga telah melakukan kaji cepat untuk menentukan langkah selanjutnya (*/foto: bpbdrn / editor: rn)

Berita Terkait

Dekatkan Layanan ke Masyarakat, Bupati Instruksikan Nakes Aktif di Pustu dan Posyandu
Temukan Obat Kedaluwarsa, Bupati Rote Ndao Instruksikan Perbaikan Manajemen Puskesmas
Audit APBDes Rote Ndao, Temuan Hingga Rp 200 Juta dan Tunggakan Pajak Desa
Marathon Agenda Kerja, Bupati Rote Ndao Turun Lapangan Pantau Layanan dan Proyek
Sikapi Keluhan Warga, Bupati Rote Ndao Sidak Puskesmas Feapopi dan Korbafo
Paradigma Baru PMI, NTT Siapkan Layanan Dukcapil di Luar Negeri dan Dana Abadi
Wabup Rote Ndao Apremoi Dethan Hadiri Rakor Penanganan PMI di Kupang
Soroti “Rapor Merah” Pendidikan dan Kesehatan, Bupati Rote Ndao Instruksikan Pembenahan Segera

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 20:47 WITA

Dekatkan Layanan ke Masyarakat, Bupati Instruksikan Nakes Aktif di Pustu dan Posyandu

Rabu, 21 Januari 2026 - 20:46 WITA

Temukan Obat Kedaluwarsa, Bupati Rote Ndao Instruksikan Perbaikan Manajemen Puskesmas

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:26 WITA

Audit APBDes Rote Ndao, Temuan Hingga Rp 200 Juta dan Tunggakan Pajak Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:56 WITA

Marathon Agenda Kerja, Bupati Rote Ndao Turun Lapangan Pantau Layanan dan Proyek

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:54 WITA

Sikapi Keluhan Warga, Bupati Rote Ndao Sidak Puskesmas Feapopi dan Korbafo

Berita Terbaru

BERITA ROTE NDAO

Sikapi Keluhan Warga, Bupati Rote Ndao Sidak Puskesmas Feapopi dan Korbafo

Selasa, 20 Jan 2026 - 22:54 WITA

Secret Link