Puluhan Peserta Ikut Sosialisasi PPK BLUD untuk RSUD Ba’a

- Tim

Kamis, 30 Maret 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOL, BA’A – Puluhan peserta terdiri pejabat fungsional Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ba’a dan beberapa pejabat Pemkab Rote Ndao mengikuti sosialisasi pola pengelolaan keuangan badan layanan umum daerah (PPK-BLUD) Rumah Sakit Umum Daerah Ba’a di Auditorium Ti’i Langga, Kamis (30/3).

Sosialisasi  tersebut merupakan upaya mempersiapkan diri menjadi RSUD yang mandiri dalam menata dan mengelola keuangan secara professional dan efisien.

Bupati Rote Ndao, Leonard Haning saat membuka kegiatan tersebut mengatakan, RSUD harus lebih mandiri dalam menata dan mengelola keuangan secara professional dan efesien.

“Reformasi keuangan sangat dibutuhkan, terkait pendekatan pengawalan keuangan. Rumah Sakit dari sisi pengelolaan juga membutuhkan sebuah sistem yang lebih baik,” cetus Haning.

Haning berharap dalam diskusi harus lebih intens untuk agar dapat memahami secara benar teknis dalam mengimplentasi penerapan pola pengelolaan keuangan, sehingga dapat meningkatkan mutu pelayanan kesehatan dan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat Rote Ndao.

Pantauan ROOL, hadir dalam sosialisasi PPK-BLUD, Ketua Umum Asosiasi Rumah Sakit Umum Daerah (ARSADA) dr Heru Aryadi dan Akuntan Publik, I Gede Oka. (r-01)

Berita Terkait

Wujudkan Agenda “Mbule Sio”, Paulus Henuk Usulkan Kampung Nelayan Merah Putih dan Budidaya Lobster ke KKP
Audiensi dengan Kemendagri, Bupati Paulus Dorong Percepatan Verifikasi 18 Desa Persiapan
Dinilai Tak Profesional, DPRD Kritik PLN Rote Ndao soal Pemadaman Listrik Akibat Cuaca
Pertamina Akan Lakukan Survei Awal Pembangunan Jobber BBM di Rote Ndao
Temui Wamenkes, Bupati Paulus Perjuangkan Penambahan Dokter dan Alkes untuk Rote Ndao
Menjelang Setahun Kepemimpinan Paulus-Apremoi, Rote Ndao Raih Penghargaan UHC Kategori Pratama 2026
KN Nipa Tiba di Pantai Baru, 180 Ton BBM untuk PLN Rote Ndao Berhasil Terkirim
180 Ton BBM Segera Dikirim ke Rote Ndao Menggunakan Kapal Navigasi

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 23:30 WITA

Wujudkan Agenda “Mbule Sio”, Paulus Henuk Usulkan Kampung Nelayan Merah Putih dan Budidaya Lobster ke KKP

Rabu, 28 Januari 2026 - 21:03 WITA

Audiensi dengan Kemendagri, Bupati Paulus Dorong Percepatan Verifikasi 18 Desa Persiapan

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:26 WITA

Dinilai Tak Profesional, DPRD Kritik PLN Rote Ndao soal Pemadaman Listrik Akibat Cuaca

Rabu, 28 Januari 2026 - 16:09 WITA

Pertamina Akan Lakukan Survei Awal Pembangunan Jobber BBM di Rote Ndao

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:59 WITA

Temui Wamenkes, Bupati Paulus Perjuangkan Penambahan Dokter dan Alkes untuk Rote Ndao

Berita Terbaru

BERITA ROTE NDAO

Pertamina Akan Lakukan Survei Awal Pembangunan Jobber BBM di Rote Ndao

Rabu, 28 Jan 2026 - 16:09 WITA

Secret Link