Empat Paslon Ditetapkan sebagai Peserta Pilbup Rote Ndao

- Tim

Senin, 12 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROOLNEWS • KPU Kabupaten Rote Ndao, Senin (12/2) menetapkan empat pasangan calon (paslon) sebagai peserta Pilbup Rote Ndao.

Ketua KPUD Rote Ndao, Berkat N.F. Ngulu, SH mengungkapkan penetapan ini dilakukan setelah ada penelitian berkas pendaftaran. Seluruhnya dinyatakan memenuhi persyaratan.

“semua memenuhi persyaratan,” ungkapnya.

Sementara itu, kedatangan masing-masing paslon turut didampingi tim pemenangan.

Keempat paslon yang ditetapkan KPU Rote Ndao adalah Paulina Haning Bullu – Stefanus Saek (Lentera) diusung Partai NasDem dan Partai Golkar., Mesakh Nitanel Nunuhitu – Conny Pena (Rote Ndao Baru) diusung Partai Hanura dan PPP.

Selanjutnya, Bima Fanggidae – Ernenst Pella (Lontar) diusung Partai Gerindra-Demokrat-PAN., dan pasangan Jonas C Lun – Adolfina Koamesakh (Sasando) diusung PDIP-PKB.

Usai penetapan paslon, kata Berkat rencananya, Selasa (13/2) akan langsung dilanjutkan dengan pengundian nomor urut paslon.

“setelah itu kampanye damai pada 15 Februari 2018 mendatang,” tambah Berkat. (r01)

Berita Terkait

Audit APBDes Rote Ndao, Temuan Hingga Rp 200 Juta dan Tunggakan Pajak Desa
Marathon Agenda Kerja, Bupati Rote Ndao Turun Lapangan Pantau Layanan dan Proyek
Sikapi Keluhan Warga, Bupati Rote Ndao Sidak Puskesmas Feapopi dan Korbafo
Paradigma Baru PMI, NTT Siapkan Layanan Dukcapil di Luar Negeri dan Dana Abadi
Wabup Rote Ndao Apremoi Dethan Hadiri Rakor Penanganan PMI di Kupang
Soroti “Rapor Merah” Pendidikan dan Kesehatan, Bupati Rote Ndao Instruksikan Pembenahan Segera
Tahun Ini, Penanganan Jalan Letelangga Dialokasikan Rp 9,54 Miliar
Pemkab Rote Ndao Bakal Terapkan Parkir Berlangganan Guna Optimalkan PAD dan Ketertiban

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:26 WITA

Audit APBDes Rote Ndao, Temuan Hingga Rp 200 Juta dan Tunggakan Pajak Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:56 WITA

Marathon Agenda Kerja, Bupati Rote Ndao Turun Lapangan Pantau Layanan dan Proyek

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:54 WITA

Sikapi Keluhan Warga, Bupati Rote Ndao Sidak Puskesmas Feapopi dan Korbafo

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:00 WITA

Paradigma Baru PMI, NTT Siapkan Layanan Dukcapil di Luar Negeri dan Dana Abadi

Selasa, 20 Januari 2026 - 14:42 WITA

Wabup Rote Ndao Apremoi Dethan Hadiri Rakor Penanganan PMI di Kupang

Berita Terbaru

BERITA ROTE NDAO

Sikapi Keluhan Warga, Bupati Rote Ndao Sidak Puskesmas Feapopi dan Korbafo

Selasa, 20 Jan 2026 - 22:54 WITA

BERITA ROTE NDAO

Wabup Rote Ndao Apremoi Dethan Hadiri Rakor Penanganan PMI di Kupang

Selasa, 20 Jan 2026 - 14:42 WITA

Secret Link